July 17, 2014
-
Belajar Berbagi dari Yudhi Widdyantoro
Minggu pagi itu terlihat puluhan orang berkumpul di tengah pelataran Taman Suropati, Jakarta Pusat. Kawasan yang asri itu dipenuhi pepohonan besar nan rindang. Sesekali burung-burung merpati terbang melintasi taman menuju sarangnya yang ada di tengah taman. Saat seorang pria muncul dengan menyebar segenggam biji jagung dari kantung kecil, kawanan merpati itu mengerumuninya. Hewan bersayap… Continue reading
-
Masih tentang Politik
Politik itu cuma permainan. Tak sebaiknya dianggap terlalu serius seperti urusan hidup atau mati, ya kecuali kalau Anda dan keluarga sudah terjun serius ke dunia politik. Silakan saja berjuang sampai titik darah penghabisan. Tetapi untung bu kos dan keluarganya tidak. Ada 3 orang yang sudah memiliki hak pilih dalam keluarganya tetapi toh mereka masih bersatu.… Continue reading
-
Miauw
Gelapnya gang itu membuat Miauw tak mampu berjalan ke arah yang ia hendaki. Semuanya kabur. Apalagi tubuhnya lemah. Suaranya tidak keluar seperti tercekat oleh sebongkah batu kerikil besar di tenggorokannya yang sempit. Bulunya kuyup, badannya bergetar tiap kali melangkah. Saat itu baru saja turun hujan deras, dan kubangan air ada di mana-mana. Pandangannya berkunang-kunang karena… Continue reading
About Me
A life-long blogger